Senin, 07 Juni 2010

Gunakan USB Sound Card Jika Komputer Anda Bermasalah Dengan Sistem Suaranya





Gunakan USB Sound Card Jika Komputer Anda Bermasalah Dengan Sistem Suaran yang diakibatkan oleh kerusakan hard ware pada sound card/kartu suara komputer atau note book anda.
Keunggulannya:
1)Praktis karena tinggal tancap sja ke slot usb yang tersedia.Tdak butuh driver khusus untuk windows XP.Gampang dibawa-bawa dan dipindah-pindah sesuai kebutuhan
2)Resources Power kecil,setara dengan power konsumsi mouse optic
3)Output Suara: Bagus,Bass juga menggelegar

Keurangannya:
1)Pada Umumnya tidak disediakan lubang jack buat line in input.Pada Umunya Usb Sound card ini cuma menyediakan jack buat line out dan Mic saja.
2)Akibatnya Jika ingin mengolah suara berkelanjutan pad windows,maka dengan tidak adanya jack line in tesebut mengurangi kemampuan anda untuk mengolah suara ataupun merekam suara dari komputer yang sedang berlangsung.

1 komentar: